Posts

Tiga langkah nyata menuju kesuksesan

Image
 Berikut adalah persentasi saya dalam melakukan aktifitas kerja dalam rutinitas sehari hari agar kita bisa meraih kesuksesan di dalam pekerjaan

Contoh surat peringatan pertama

Image

Contoh surat kontrak kerja masa training

Image

Seorang Waiters harus menguasai ini

Image
3 Hal yang perlu di kuasai seorang waiters/waiterss Seorang pengusaha atau atasan tentunya harus tau bagaimana tugas seorang waiters bekerja dan tentunya harus di perhatikan dalam pelaksanaannya apakah sudah berjalan dengan baik dan benar atau belum kenapa saya bahas tetntang kinerja seorang waiterss karena sebuah usaha resto ataupun cafe tentunya ingin mendapatkan hasil yang maksimal dalam perjalanan usaha berikut saya rangkum sebuah uraian tugas waiters yg perlu di perhatikan 1. cara membawa tray di sini saya jelaskan bahwa cara membawa tray juga  salah satu uraian kerja yang perlu di perhatikan karena jika salah seorang waiters tidak bisa membawa tray dengan baik akan menjadi sebuah kendala jalannya oprasional perusahaan jangan sampai tiba tiba karna seorang waiters tidak bisa membawa tray terjadi sebuah kompalin dari custmer karena menu hidangannya terjatuh dan tumpah 2. Produck knowledge Seorang waiters harus mampu menguasai atau menghapal menu menu yang akan di jual

Beberapa tugas Departemen F& B

Image
Departemen  F&B Dalam hal ini divisi FnB melakukan pekerjaan meliputi Sales report, membuat stock harian, spoil product inventory of the day, general inventory of the month, membuat total cost per portion. Pembagian tugas ini dijelaskan dalam Job Description berikutnya. Sales Report 1. Sales report dibuat harian untuk laporan penjualan harian dihitung dari struk penjualan dan dilaporkan dari semua menu yang dijual per hari 2 Untuk laporan penjualan dihitung per shift yaitu shift 1 Pagi dan shift 2 Siang, dan dapat dihitung total penjualan di malam hari 3. Setiap bulan purchasing wajib membuat laporan total penjualan menu yang terjual setiap Bulannya Spoil Product 1. Daftar Spoil Product dibuat selama operational per hari, makanan atau minuman yang tidak layak dijual, seperti barang rusak, expired, dan bahan bahan yang terbuang seperti batang brokoli dan lainnya 2. Inventory of the Day 3. Perhitungan stock perhari yang dihitung selama

Tugas seorang purchasing restauran dan karaoke

Tugas Seorang  Purchasing 1. Belanja 2.Menerima store request (sr) dari setiap divisi terutama kitchen dan bar. 3. Cek Stock report untuk melihat permintaan apakah benar tidak ada digudang atau jumlah stocknya menipis jika benar segera pindahkan daftar request dari store request ke purchase order (PO). 4.Lakukan konfirmasi ke suplier dan permintaan dengan PO. 5.Semua harus di approve oleh manager yang incharge. 6.PO yang sudah final harus di approve oleh manager. 7. Barang yang masuk atau dibeli harus sesuai po baik quantity dan jenis barangnya. 8. Jika terjadi miss, dikarenakan barang tidak ada, maka pada saat itu juga harus membuat revisi PO yangdi approve manager dan PO lama harus dilampirkan.  Laporan Pembelian 9. Setelah melakukan pembelanjaan, semua bon harus dicatat pada laporan pembelian hari. 10.Laporan pembelian harus mendapatkan approve dari manager. 11.Laporan tersebut harus dilaporkan ke manager, admin dan accounting. 12. Laporan Stock 13. Dasar barang m

Tugas chef Restaurant/resto

Image
Berikut adalah tugas dan tanggung jawab pekerjaan seorang chef resturant yang saya rangkum kurang lebih sama dengan SOP atau jobdesc resto atau restaurant yang ada di indonesia. Job description Chef Tugas yang pertama adalah Menjadikan suasana kerja TEAM WORK atau kerja sama dan yang ke dua selalu Memberikan solusi untuk kelancaran seluruh operational di kitchen atau dapur ke tiga Membuat schedule per 1 bulan,atau per satu minggu untuk operational kitchen yang ke empat Mengecek semua barang yang masuk groceries,sayuran,daging dan seafood dari supplier. ke lima Menjalankan semua SOP (Standard OperationalProsedure) ke enam Menjaga kualitas makanan,tentang rasa,dan kerapihan dalam penyajian makanan / cooking food ke tujuh Mengecek untuk penempatan barang yang ada di chiller, freezer dan dry store dan harus FIFO (first in first out) ke delapan Membuat inventory barang equipment utensil,barang groceries sayuran,daging,seafoodper akhir bulan ke sembilan Membuat laporan